Bisa Tertular Penyakit Hingga Diserang, Ini 5 Bahaya Tidur dengan Kucing

Bisa Tertular Penyakit Hingga Diserang, Ini 5 Bahaya Tidur dengan Kucing

Bahaya tidur dengan kucing, salah satunya adalah serangan yang tidak terduga.-Cathrynli/Ig-radarkuningan.com

Ketika kucing dalam kondisi aktif, sementara majikannya tertidur, tentu dikhawatirkan terjadi serangan tiba-tiba akibat tertindih atau tertendang.

BACA JUGA:Pengasuh Ponpes Miftahul Huda Al-Azhar Banjar Doakan Iwan Bule Menang dan Prabowo Jadi Presiden

Gerakan tiba-tiba tersebut bisa memicu refleks kucing bekerja dan melakukan serangan sebagai bentuk pertahanan.

2. Penularan Kutu

Hewan berbulu ini, memang seringkali memiliki kutu. Secara tidak sadar, terkadang tersembunyi di balik bulu lebatnya.

Pada kondisi tertentu, kucing juga tidak menunjukkan gejala bahwa ada kutu pada tubuh mereka.

Sehingga saat tertidur bisa saja terjadi perpindahan kutu dari kucing kepada manusia, dan tentu bisa menyebabkan penyakit lain.

BACA JUGA:Arti Tagline Pariwisata Kuningan, 'Kuningan Beu Endless Excitement', Simak Penjelasannya Berikut Ini

3. Penularan Penyakit

Ini berlaku untuk kucing yang tidak terjaga kebersihannya. Salah satunya adalah bahaya penyakit chagaz.

Ini adalah bentuk infeksi parasit yang menular lewat gigitan serangga atau kutu. Meski demikian di Indonesia, kasus karena penyakit ini terbilang belum ditemukan.

Kendati demikian, bukan berarti sebagai pemilik hewan peliharaan malah lengah. Sebab, ada beberapa jenis penyakit karena virus maupun jamur yang bisa ditularkan kucing kepada manusia.

4. Asma

Anda yang menderita penyakit asma, sangat tidak disarankan untuk tidur dengan hewan berbulu.

BACA JUGA:Ternyata Ini Dia 6 Penyebab Kucing Susah Makan Dan Lemas, Bikin Kucing Kurus Dan Murung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: