Unik! Pahami 6 Posisi Tidur Kucing yang Punya Makna Tersembunyi dan Jarang Diketahui, Coba Perhatikan!

Unik! Pahami 6 Posisi Tidur Kucing yang Punya Makna Tersembunyi dan Jarang Diketahui, Coba Perhatikan!

6 Gaya Tidur Kucing yang Punya Arti Tersembunyi-Pintarpet-Radarkuningan.com

Salah satu posisi tidur kucing adalah terlentang. Biasanya kucing suka berbaring di lantai lalu merentangkan cakarnya ke atas hingga perut terbuka lebar. 

Posisi kucing yang tidur terlentang adalah tanda bahwa mereka memiliki hubungan yang sangat baik dengan pemiliknya.

BACA JUGA: Apakah Benar Ular Takut Sama Kucing? Ternyata Ada 5 Hal Yang Membuat Ular Takut Sama Kucing

Sebab posisi ini cukup rentan bagi kucing. Sehingga saat mereka menggunakan posisi iniartinya mereka merasa aman dengan lingkungan sekitar.

3. Posisi tidur miring

Apabila kucing tidur miring dengan kaki terentang, itu tandanya bahwa mereka merasa sangat nyaman. Tidur dengan posisi miring juga sebagai cara kucing untuk lebih mudah melompat, berlari, dan bereaksi terhadap gerakan di sekitarnya.

Kucing sebagai hewan pemburu, posisi tidur ini termasuk sehat bagi mereka. Karena membantu menjamin keamanan dan tidur nyenyak.

4. Kaki Menutup Muka

Kucing yang tidur dengan posisi kaki menutup muka terlihat menggemaskan, namun ternyata bisa terjadi karena kucing ingin menutupi mata mereka dari cahaya atau suara yang mengganggu.

BACA JUGA: Bukan Hama! Berikut 5 Manfaat Jika Kamu Memelihara Kucing Kampung

Posisi ini juga menunjukkan bahwa kucing sedang mencari rasa aman dan ingin tidur dengan tenang.

5. Posisi tidur superman

Posisi tidur seperti Superman yaitu ketika kucing tidur dengan tumpuan pada selimut, atau mirip dengan posisi yang sedang terbang, yang menandakan kucing sedang nyaman dan rileks. 

Dengan posisi seperti ini, kucing juga melindungi kedalamannya. Jika posisi ini dilakukan di tempat yang hangat, menandakan bahwa kucing sedang membantu menghemat panas tubuh.

Namun, ketika dilakukan di ubin yang dingin, artinya sedang berusaha mendinginkan diri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: