Bukan Tanpa Sebab! Ternyata Inilah 3 Alasan Kenapa Kucing Suka Tidur Di Sajadah

Bukan Tanpa Sebab! Ternyata Inilah 3 Alasan Kenapa Kucing Suka Tidur Di Sajadah

alasan kenapa kucing suka tidur di sajadah-radarkuningan.com-istimewa

RADARKUNINGAN.COM- Sebagai pemelihara, pasti anda penasaran bukan tentang alasan kenapa kucing suka tidur di sajadah. Apalagi saat anda hendak melaksanakan shalat.

Ternyata ada beberpa alasan kucing suka tidur disajadah yang jarang diketahui oleh pemiliknya.

Alasan Kenapa Kucing Suka tidur di sajadah salah satunya adalah karena kucing menyukai suasana yang hangat, dan sajadah merupakan tempat yang berbahan sangat tebal dan menghangatkan.

Selain itu, ada beberapa alasan kenapa kucing suka tidur di sajadah, yuk langsung simak berikut beberapa deretannya.

BACA JUGA:6 Penyebab Ular Masuk Ke Dalam Rumah Yang Jarang Kamu Sadari, Yuk Simak Faktor Penyebabnya

Alasan Kenapa Kucing Suka Tidur Di Sajadah

1. Karena Sangat Dekat Dengan Majikanya

Prilaku kucing yang sengaja tidur di sajadah memang sangat menggemaskan, begitupun juga sebalikya. Terkadang kucing juga sangat menyayangi majikannya.

Hal ini akan membuat kucing terus mengikuti kegiatan majikannya, bahkan hingga anda sedang shalat alias di sajadah dan kemunkina mendekap hingga tertidur.

2. Sedang Mencari Perhatian

Prilaku mendekat, mengeong, dan menggosokkan badan pada kaki atau tubuh pemiliknya adalah sifat manja kucing yang sedang mencari perhatian.

Kucing sering kali melakukan hal ini saat di sajadah bersama majikannya, mengelus dan kemudian tertidur pulas di atas sajadah.

3. Karena kucing Kedinginan

Suasana hangat tak hanya didapatkan disajadah saja, seringkali kucing tertidur di sofa, kasur dan tempat lainnya yang bisa membaluti tubuhnya menjadi lebih hangat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: