Hati-Hati Dalam Membeli Mobil Bekas, Bisa Jadi Bekas Tabrakan! Begini Cirinya

Hati-Hati Dalam Membeli Mobil Bekas, Bisa Jadi Bekas Tabrakan! Begini Cirinya

ciri-ciri mobil bekas tabrakan-Foto via Pinterest-radarkuningan.disway.id

Pemasangan sekrup atau baut pada mobil sangat penting untuk menjaga setiap bagian tetap pada posisinya dengan aman.

Jika ada sekrup atau baut yang hilang atau terpasang tidak benar, ini bisa menjadi tanda bahwa mobil pernah mengalami kerusakan.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Bus Mudik Lebaran Terbaik dari Jakarta ke Kuningan

Tulangan Mobil yang Tidak Rata

Ketika membuka pintu bagasi atau kap mesin, perhatikan apakah tulangan mobil terlihat bergelombang atau tidak. Jika ada ketidakrataan ini, bisa menjadi petunjuk bahwa mobil pernah mengalami benturan yang cukup kuat.

Dengan memperhatikan ciri-ciri tersebut, diharapkan calon pembeli mobil bekas dapat lebih waspada dan mampu mengidentifikasi mobil yang memang layak pakai dari yang sebaiknya dihindari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: