Mengapa Banyak Kecoak Di Rumah? Ternyata Ini Alasan Yang Jarang Disadari Dan 10 Cara Mengatasinya

Mengapa Banyak Kecoak Di Rumah? Ternyata Ini Alasan Yang Jarang Disadari Dan 10 Cara Mengatasinya

mengapa banyak kecoak di rumah-radarkuningan.com-istimewa

RADARKUNINGAN.COM- Salah satu hewan yang dianggap sebagai hama rumah yang menjijikkan dan menyebabkan ketidaknyamanan adalah kecoak.

Kehadiran mereka di dalam rumah dapat menjadi masalah yang mengganggu, terutama karena mereka dapat menyebarkan penyakit dan merusak makanan. 

Pasti anda penasaran kan mengapa banyak kecoak di rumah? padahal rumah seringkali dibersihkan dan tidak ada sarang kecoak di sudut rumah.

Yuk langsung saja kita bahas alasan mengapa banyak kecoak di rumah lengkap dengan ccara mengatasinya.

BACA JUGA:Serupa Tapi Tak Sama, Ini Dia Perbedaan Harimau Siberia dan Juga Harimau Bengal yang Perlu Anda Ketahui

Mengapa Banyak Kecoak Di Rumah? Ternyata Ini Alasan nya

1. Lingkungan yang Tidak Higienis

Salah satu penyebab utama mengapa banyak kecoak di rumah adalah karena lingkungan yang tidak higienis. 

Kecoak tertarik pada sisa-sisa makanan, remah-remah, dan kotoran lainnya yang tersebar di rumah.

BACA JUGA:Jelang Indonesia U-23 vs Korea Selatan U-23, Media Korea Sebut Satu Pemain Garuda Muda Ini Harus Diwaspadai

Jadi jika rumah tidak dibersihkan secara teratur atau sisa makanan tidak disimpan dengan baik, ini dapat menjadi undangan bagi kecoak untuk masuk dan tinggal.

2. Ada Celah dan Lubang di Rumah

Kecoak dapat memasuki rumah melalui celah-celah kecil di dinding, lantai, atau bahkan di sekitar pipa atau saluran air. 

Celah-celah ini sering kali tidak terlihat dan menjadi pintu masuk yang ideal bagi kecoak untuk bersembunyi dan berkembang biak di dalam rumah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: