Jangan Langsung Dibasmi! Ini 3 Hewan Yang Bisa Membasmi Nyamuk, Berikut Penjelasannya

Jangan Langsung Dibasmi! Ini 3 Hewan Yang Bisa Membasmi Nyamuk, Berikut Penjelasannya

Ini daftar hewan yang bisa membasmi nyamuk! -Pixabay-Radarkuningan.com

Sama halnya dengan kodok, katak bisa mengonsumsi nyamuk sebagai makanannya. Katak juga bisa mengonsumsi jentik-jentik nyamuk. Bedanya, katak dapat memakan serangga lain, jadi nyamuk bukan menjadi makanan utama bagi katak. 

Katak dapat mengonsumsi nyamuk dengan mudah. Menggunakan berbagai kemampuan tubuhnya, nyamuk bukan menjadi masalah besar bagi katak. Salah satu fitur tubuhnya adalah lidahnya yang panjang, dan kakinya yang bisa melompat tinggi.

BACA JUGA:Tips Mengusir Nyamuk dengan Tanaman Hias, Inilah 3 Tanaman Pengusir Nyamuk dengan Keindahannya!

Itulah daftar 3 hewan yang bisa membasmi nyamuk. Setelah mengetahui informasi tersebut, pastikan untuk pandai-pandai dalam menjaga populasi hewan tersebut di rumah. Semoga informasi ini menambah wawasanmu tentang penanggulangan nyamuk.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: