5 Macam Obat Alami untuk Kucing Sakit, Salah Satunya Bisa Pakai Tanaman

5 Obat Alami Kucing-Berkeluarga.id-Radarkuningan.com
3. Air rebusan jahe
Jahe memiliki banyak manfaat untuk kucing. Salah satunya air rebusan jahe dapat menenangkan perut, tapi pastikan memberikannya dalam keadaan sudah dingin dan hanya seduh secukupnya.
Cara membuatnya cukup mudah. Parut jahe segar dan campurkan dengan air panas. Biarkan campuran tersebut terendam hingga dingin lalu saring.
BACA JUGA:Baunya Buat Tikus Tidak Nyaman, Ini Dia 7 Bau Yang Tidak Disukai Tikus
Ambil sedikit sari jahe dengan pipet dan berikan dengan menyelipkan di sisi mulut kucing.
4. Kuning telur mentah
Obat alami lainnya untuk kucing sakit yaitu kuning telur mentah. Kandungan protein tinggi yang dimiliki kuning telur ayam ini berkhasiat untuk membantu meningkatkan nafsu makan kucing.
Selain itu, bermanfaat bagi kucing dengan kondisi fisik yang terlihat lemas, lebih kurus, dan kurang nafsu makan.
5. Rumput gandum
Rumput gandum biasa digunakan sebagai bahan diet kita. Bagi kucing, rumput gandum ini sumber serat alami yang bisa melancarkan pencernaan.
BACA JUGA:Inilah Jenis Semut yang Sering Ditemukan di Rumah, Nomor 3 Harus Hati-Hati!
Rumput gandum bisa dijadikan sebagai anti hairball yang dapat membantu kucing mengurai kumpulan bulu saat grooming.
Itulah beberapa obat alami untuk mengatasi kucing sakit.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: