Apa Saja Bau Alami Yang Tidak Disukai Tikus? Yuk Simak 5 Baunya Disini

Apa Saja Bau Alami Yang Tidak Disukai Tikus? Yuk Simak 5 Baunya Disini

bau alami yang tidak disukai tikus-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tikus adalah salah satu hewan pengerat yang tinggal dekat dengan lingkungan yang sama dengan manusia.

Tikus bisa menjadi hama karena dinilai merugikan dan dapat menyebarkan beberapa penyakit yang cukup berbahaya.

Tikus merupakan hewan kosmopolitan (menempati hampir di semua habitat), yang dapat ditemukan baik di lingkungan rumah, hutan, hingga lingkungan berair

Kebutuhan yang sering didapatkan tikus di lingkungan rumah adalah sumber pakan, tempat bersarang, dan tempat berlindung.

Ada beberapa cara dalam mengatasi hewan pengerat ini, salah satunya menggunakan bau alami yang tidak disukai tikus yang dapat mengusir tikus keluar rumah.

BACA JUGA:KPU Angkat Bicara Terkait Pernyataan Ketua PWI Kuningan Atas Dugaan Kecurangan Rekrutmen Ad Hoc

BACA JUGA:31 Wajah Baru Dari 96 Panwascam Dilantik, Bawaslu Kuningan Wajibkan Tes Bebas Narkoba dan Kejiwaan

Berikut 5 Bau Alami Yang Tidak Disukai Tikus

1.Minyak Peppermint

Tikus tidak suka dengan aroma segar dari minyak peppermint. Anda bisa menggunakan minyak peppermint murni atau mencelupkan bola kapas ke dalam minyak peppermint lalu letakkan di tempat-tempat yang sering dilalui tikus.

Menanam tanaman peppermint di sekitar rumah juga bisa menjadi pilihan yang baik. Sumber: Journal of Plant Protection Research

2.Cabai

Aroma pedas dan menyengat dari cabai juga membuat tikus tidak betah. Anda bisa menaburkan bubuk cabai di area yang sering dilalui tikus atau mencampur cabai rawit dengan air lalu menyemprotkannya di sekitar rumah. Sumber: PLOS ONE

BACA JUGA:Mengenal Apa Itu Kutu Kasur, Hama Serangga 'Kecil-Kecil Cabe Rawit', Yang Ternyata Berbahaya Untuk Manusia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: