Tidak Masuk Akal! Ini 3 Kemampuan Tersembunyi Tikus Yang Belum Kamu Ketahui, Pantas Mudah Masuk Rumah

Tidak Masuk Akal! Ini 3 Kemampuan Tersembunyi Tikus Yang Belum Kamu Ketahui, Pantas Mudah Masuk Rumah

Ini Kemampuan Tersembunyi Tikus Yang Banyak Orang Tidak Ketahui-Pixabay-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Tikus, merupakan salah satu hewan yang tergolong hama.

Hal ini dikarenakan tikus, memiliki berbagai macam kemampuan yang bisa menyulitkan kehidupan manusia sehari-hari.

Seperti bisa membawa bakteri dan virus berbahaya, meninggalkan bau tidak sedap, dan menjadikan rumah sebagai sarangnya.

Namun, hingga saat ini, orang-orang seringkali kesulitan untuk menangkap tikus. Seolah-olah hama ini memiliki kemampuan tersembunyi tikus yang tidak kita ketahui.

Karena itu, berikut ini adalah 3 kemampuan tersembunyi tikus yang wajib kamu ketahui. Mau tahu apa saja 3 kemampuan tersembunyi tikus tersebut? simak informasi dan penjelasannya, berikut ini!

BACA JUGA:5 Rekomendasi Tanaman Hidroponik yang Cocok Ditanam di Rumah, Jadi Pilihan Favorit

1. Memiliki "Night Vision" Alami 

Kemampuan tersembunyi tikus yang pertama, adalah dapat melihat dengan baik dalam kegelapan.

"Quora" melalui halaman resminya, menjelaskan jika tikus, dapat melihat dengan baik dalam keadaan intensitas cahaya yang sangat sedikit.

Kemampuan tersembunyi tikus ini, yang menjadi alasan sekaligus jawaban terhadap kenapa tikus lebih suka bergerak pada malam hari, dan dapat bergerak dengan leluasa di tengah-tengah kegelapan.

Ternyata layaknya tentara yang bisa melihat dalam gelap bila menggunakan "Night Vision" tikus memiliki kemampuan "Night Vision" alami sendiri yang terletak pada matanya.

2. Bisa Bergerak Selayaknya "Benda Cair"

Tikus, dapat memaksimalkan kondisi dan bentuk tubuhnya sesuai dengan apa yang tikus butuhkan. 

Tikus bisa melangsingkan tubuh dan masuk kedalam lubang-lubang serta sela-sela kecil dengan mudah layaknya benda cair. Hal ini menjelaskan kenapa tikus bisa masuk ke atap rumah, plafon, hingga kap mobil.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: