Ironi Kevin Ray Mendoza, Tampil Gemilang di Persib Bandung, Bernasib Malang di Timnas Filipina 

Ironi Kevin Ray Mendoza, Tampil Gemilang di Persib Bandung, Bernasib Malang di Timnas Filipina 

Potret Kevin Ray Mendoza kiper Persib Bandung sekaligus kiper Timnas Filipina. -Instagram @kevinraymendoza-radarkuningan.com

BACA JUGA:Rumor Ezra Walian Hengkang dari Persib Bandung Semakin Kencang, Diduga Faktor Menit Bermain Jadi Pertimbangan

Kekalahan ini membuat tim asuhan Tom Saintfiet menghuni posisi keempat grup F dan yang ketiga adalah Vietnam. Kevin Ray Mendoza cs resmi gagal melaju ke putaran ketiga. 

Kevin Ray Mendoza harus menerima kenyataan pahit karena tim nya kalah atas Indonesia dengan kemenangan dua gol tanpa balas. 

Kevin Ray Mendoza cs rupanya gagal menyamakan kedudukan atas Indonesia, The Azkals bernasib malang hari ini, termasuk kiper dari Persib yang sekaligus merupakan orang Filipina, Kevin Ray Mendoza. 

Walaupun penampilan Mendoza bisa dibilang gemilang di Persib karena berhasil mengantarkan Persib juara di partai final Championship Series Liga 1. Akan tetapi nasib Mendoza benar-benar malang di laga Kualifikasi Piala Dunia 2026.

BACA JUGA:Timnas Indonesia Menang Telak 2-0 Atas Filipina di SUGBK, Round 3: Jalan Terjal Menuju Piala Dunia 2026!

Maka kesimpulannya bisa dibilang ironis untuk Kevin Ray Mendoza, di satu sisi ia gemilang, di sisi lain ia bernasib malang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: