5 Fakta Menarik Tanaman Lempuyang, Dapat Digunakan untuk Sampo, Simak Penjelasannya

5 Fakta Menarik Tanaman Lempuyang, Dapat Digunakan untuk Sampo, Simak Penjelasannya

Tanaman lempuyang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional di berbagai budaya.--Khasiatdaunalami - Tangkapan layar

BACA JUGA:5 Skuad Termahal di Piala Eropa 2024: Inggris Menduduki Peringkat Pertama!

Pertama ada lempuyang wangi (varietas aromaticum), lempuyang pahit atau lempuyang emprit (Zingiber zerumbet var americans), dan lempuyang gajah (varietas zerymbet). 

Ketiga, Tanaman lempuyang telah lama digunakan dalam pengobatan tradisional di berbagai budaya.

Di Indonesia, akar lempuyang sering digunakan dalam ramuan tradisional untuk meredakan nyeri otot dan sendi, mengurangi peradangan, serta memperlancar sistem pencernaan.

Beberapa penelitian juga menunjukkan potensi lempuyang dalam meredakan gejala masuk angin dan mual.

BACA JUGA:Ingin Kualitas Liga Meningkat, PSSI Dorong Klub Penuhi Standar Lisensi

Selain bermanfaat untuk kesehatan tubuh, tanaman lempuyang juga dapat digunakan untuk mengobati jerawat di wajah, lho.

Anti-inflamasi yang dikandung lempuyang mampu mengurangi peradangan pada jerawat.

Keempat, Lempuyang mengandung berbagai senyawa kimia yang memiliki efek farmakologis yang bermanfaat bagi kesehatan manusia.

Senyawa-senyawa tersebut termasuk  zerumbone, hemulene, caryophyllene, dan zingiberene.

BACA JUGA:Borneo FC Resmi Datangkan 3 Pemain Baru untuk Mengarungi Liga 1 2024/2025.

Beberapa studi ilmiah telah menunjukkan bahwa senyawa-senyawa tersebut memiliki sifat anti inflamasi, antioksidan, dan antikanker.

Melansir hellosehat, kandungan zerumbone pada lempuyang mampu menghambat pertumbuhan sel kanker.

Zerumbone adalah senyawa terpenoid yang aktif sebagai antioksidan dan anti-inflamasi.

Kelima, Adanya berbagai senyawa penting dalam lempuyang, membuat tanaman ini memiliki berbagai manfaat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarkuningan.com