Jadwal PPDB Tahap 2 Dimulai 24 Juni 2024! Simak Jadwal Dan Alur Kegiatannya Disini

Jadwal PPDB Tahap 2 Dimulai 24 Juni 2024! Simak Jadwal Dan Alur Kegiatannya Disini

Simak Jadwal PPDB Tahap 2 2024 Disini!-Pixabay-Radarkuningan.com

Pada tanggal 1 - 2 Juli 2024 juga bisa dilaksanakan uji kompetensi prestasi kejuaraan, biasanya jika dibutuhkan untuk jenjang Sekolah Menengah Atas (SMA), maupun Sekolah Menengah Kejuruan (SMK). 

Rapat Dewan Guru Serta Koordinasi Satuan Pendidikan Dengan Cabang Dinas

Setelah melewati berbagai fase uji kompetensi, agenda PPDB Tahap 2 berikutnya adalah rapat dewan guru tentang penetapan seleksi PPDB Tahap 2, yang akan diselenggarakan mulai dari tanggal 3 - 4 Juli 2024.

Tidak hanya itu, pada tanggal 3 - 4 Juli 2024 juga akan digelar koordinasi Satuan Pendidikan dengan Cabang Dinas.

BACA JUGA:Siap-siap! PPDB Jawa Barat 2024 Segera Dibuka, Berikut Dokumen Persyaratan yang Harus Disiapkan

Pengumuman PPDB Tahap 2 

Pengumuman PPDB Tahap 2, akan diselenggarakan pada tanggal 5 Juli 2024. 

Daftar Ulang PPDB Tahap 2

Setelah alur pengumuman PPDB Tahap 2 selesai, maka akan dilaksanakan daftar ulang PPDB Tahap 2. Adapun daftar ulang PPDB Tahap 2, akan digelar dari tanggal 8 - 9 Juli 2024.

Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Dan Tahun Ajaran Baru 2024/2025

Setelah melalui proses daftar ulang PPDB Tahap 2, maka akan digelar Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), yang akan dilaksanakan mulai dari tanggal 15-17 Juli 2024. 

Berbarengan dengan MPLS, tahun ajaran baru 2024/2025 juga akan digelar pada tanggal yang sama, yaitu mulai dari tanggal 15 Juli 2024.

BACA JUGA:Oknum Perangkat Desa Legok Kuningan Bawa Kabur Mobil Siaga, Sempat Rusak CCTV, Berikut Keterangan Polisi

Itulah informasi dan jadwal PPDB Tahap 2 yang dilansir langsung dari "disdikjabar", melalui halaman Instagram resminya. Semangat mengikuti tahapan PPDB Tahap 2!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: