Waw Tetap Subur Tanpa Disiram! Inilah 6 Jenis Tanaman Yang Cocok Untuk Musim Kemarau

Waw Tetap Subur Tanpa Disiram! Inilah 6 Jenis Tanaman Yang Cocok Untuk Musim Kemarau

tanaman yang cocok untuk musim kemarau-radarkuningan.com-istimewa

3. Bunga Lavender

Bunga lavender berwarna ungu yang selain cantik ini juga sangat harum terkenal memiliki aroma yang menenangkan. 

Tanaman ini selain tampilannya yang indah, bunga lavender cocok untuk ditanam di musim kemarau menurut salah satu sumber Good House Keeping.

4. Lidah Mertua

Tahukah anda bahwa jenis tanaman yang sering anda lihat ini bisa bertahan hidup tanpa adanya air yang banyak.

Tanaman hias satu ini berbentuk memanjang berwarna hijau yang mirip dengan lidah buaya, tetapi tidak begitu tebal. 

Tanaman ini bisa mengelola air dengan baik sehingga tidak mudah menguap, bahkan tanaman ini bisa menghalau polusi dan membuat ruangan jadi lebih dingin.

BACA JUGA:Rival Abadi Ketar-ketir Karena Pemain Timnas Indonesia U23 Akan Diturunkan Pada Kejuaraan AFF 2024

5. Bougenville

Tanaman cantik dengan warna yang indah ini kerap ditemui di Indonesia. Tanaman ini mempunyai bunga yang berwarna-warni dengan tekstur tipis seperti kertas, maka tumbuhan ini sering disebut bunga kertas.

Tanaman ini cocok di daerah tropis dan bisa merambat. Tetapi jika diletakkan di dalam pot tetap bisa tumbuh tinggi yang diatur agar tidak berat di satu sisi.

Demikian artikel mengenai jenis tanaman yang cocok di musim kemarau, semoga bermanfaat (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: