Ibu-Ibu Wajib Tahu, Manfaat Makan Pisang di Masa Kehamilan

Kamis 22-09-2022,11:21 WIB
Editor : Asep Kurnia

BACA JUGA:Rajin Minum Air Kulit Pisang, Tubuh Bakal Mengalami Perubahan, Wajib Dicoba!

Memenuhi Kebutuhan Asam Folat 

Seperti yang banyak diketahui, asam folat yang cukup sangat penting selama masa kehamilan, terutama untuk tumbuh kembang janin di dalam rahim. 

Meski umumnya ibu hamil diharuskan minum suplemen penambah asam folat, mereka juga bisa mendapat asupan asam folat tambahan dengan mengonsumsi buah pisang. 

BACA JUGA:Jangan Dibuang, Ampas Teh Banyak Mengandung Khasiat, Wanita Pasti Suka

Membantu Perkembangan Otak Janin 

Seperti yang sudah disebutkan, asam folat di dalam pisang bisa membatu tumbuh kembang janin, termasuk untuk otak dan sarafnya.

Bukan hanya itu, kandungan vitamin B6 dan zat besi pada pisang juga penting untuk perkembangan otak janin.

Dengan mengonsumsi buah pisang, ibu hamil sudah bisa mencukupi kebutuhan nutrisi tersebut agar otak janin bisa berkembang dengan baik. *

Kategori :