BACA JUGA:Ternyata Ini 5 Pertanda Ular Kawat Masuk Rumah Menurut Primbon Jawa, Apakah Bawa Sial?
5.Kamar Mandi
Kamar mandi merupakan salah satu tempat persembunyian ular karena suka meringkuk di tempat sempit dan gelap.
Dalam beberapa kasus, ular akan masuk ke dalam rumah sebelum melarikan diri ke kamar mandi.
Selain itu, ular sering kali bersembunyi di kamar mandi melalui pipa atau sistem ventilasi.
Kehadiran ular di kamar mandi juga menjadi populer di media sosial, dan ular digambarkan baru saja muncul di dalam toilet.
BACA JUGA:Biar Kucing Tetap Tenang, Inilah 7 Langkah Cara Memandikan Kucing yang Benar, Pemula Wajib Simak!
6.Saluran Air
Melanjutkan poin sebelumnya, sebelum ular masuk ke kamar mandi atau toilet, seringkali keluar dari pipa air.
Munculnya ular di saluran air ini disebabkan kurangnya cahaya dan kelembapan di tempat tersebut.
Inilah yang membuat ular nyaman berdiam diri dan bersembunyi di pipa air.
Untuk mengatasinya, pastikan pipa-pipa di rumah anda selalu bersih agar ular tidak tega bersembunyi di dalamnya.
BACA JUGA:Dijamin Gaakan Kabur atau Mencakar! Ini Tips Memandikan Kucing agar Tidak Memberontak
Selain itu, pastikan untuk menutup semua bagian saluran yang dapat diakses oleh ular.