Kenapa Kucing Mencakar Sofa? Ternyata ini 4 Alasannya!

Senin 08-04-2024,04:34 WIB
Reporter : Burhan
Editor : Burhan

3. Taburi aroma citrus

Kucing umumnya tidak menyukai aroma citrus.

Anda bisa menyemprotkan pewangi ruangan beraroma lemon atau jeruk di sekitar sofa.

Selain itu, Anda juga bisa menyiapkan daun jeruk di dekat sofa. 

4. Beri perhatian dan ajak bermain

Kebosanan bisa menjadi alasan kucing mencakar sofa.

Cukupi kebutuhan mereka akan bermain dan berikan perhatian agar mereka tidak stres.

BACA JUGA:Rugi Dong Tidak Tahu, Inilah 5 Kelebihan Monstera Sebagai Tanaman Indoor, Penjernih Udara Alami

Dengan memahami alasan di balik perilaku mencakar dan menyediakan alternatif yang sesuai, Anda bisa melatih kucing untuk tidak menggunakan sofa sebagai sasaran cakarannya.

Itulah alasan kenapa kucing suka mencakar sofa. Semoga artikel ini bermanfaat.*

Kategori :