Rekomendasi Tempat Staycation di Kuningan dengan Suasana yang Asri Bikin Liburan Akhir Pekan Menyenangkan!

Sabtu 11-05-2024,07:07 WIB
Reporter : Yuda Sanjaya
Editor : Yuda Sanjaya

5. Horison Tirta Sanita Hotel

Hotel yang berlokasi di alan Raya Panauan No.98 Sangkanurip Kuningan, Cigandamekar, Kuningan, Jawa Barat, Indonesia, 45555. 

Memiliki beberapa fasilitas yang membuat pengalaman pertama Anda menginap disini menjadi berkesa.

BACA JUGA:Ramaikan Tensi Pilkada Kabupaten Cirebon, Kepala DPKPP Kuningan Bakal Daftar Bacabup ke DPC Gerindra

Tersedia pusat kebugaran, kolam renang, spa dengan pelayanan terbaik, dan restoran yang menyajikan berbagai menu lezat ala Horison Tirta Sanita Kuningan khusus untuk Anda.

Nah itulah deretan rekomendasi tempat staycation di Kabupaten Kuningan, selamat menikmati libur panjang akhir pekan alias long weekend.

Kategori :