Ternyata Hal Sepele Ini Bisa Jadi Penyebab! Ini 3 Penyebab Kucing Mengalami Gagal Ginjal, Simak Penjelasannya

Senin 20-05-2024,05:20 WIB
Reporter : Erlangga Auliyan
Editor : Erlangga Auliyan

Karena itu, periksa di sekitar rumah dan tempat bermain kucing untuk mencari zat-zat ini dan pastikan kucing tidak memakannya.

BACA JUGA:PENTING! Jangan Tanam Ini Didalam Rumah, Berikut 3 tanaman Pengundang Semut Datang, Bikin Gaduh

3. Keracunan Makanan

Meskipun ada banyak faktor berbeda yang menjadi penyebab penyakit ginjal kucing, penyebab paling umum dan paling dapat dicegah adalah makanan kucing kering komersial yang tersedia di pasaran.

Alasannya, adalah kucing yang diberi makanan kering secara eksklusif menderita dehidrasi kronis, yang seiring waktu menyebabkan tekanan pada ginjal.

"Rawpetfood" melalui halaman resminya mengonfirmasi hal ini. Karena itu, penting bagi pemilik kucing peliharaan untuk sering-sering membuat makanan sendiri.

BACA JUGA:6 Rekomendasi Tempat Wisata yang Instagramble dan Hits di Kuningan, Banyak Spot Foto Menarik dan Instagenic!

Itulah penjelasan mengenai penyebab kucing mengalami gagal ginjal. Semoga penjelasan ini dapat membantu pemilik kucing peliharaan merawat kesehatan peliharaannya. 

Kategori :