Sedang Mencari MacBook dibawah 5 Juta Untuk Bekerja? Inilah Beberapa Rekomendasinya Untuk Anda

Minggu 14-07-2024,06:33 WIB
Reporter : Taufiq Urohman
Editor : Taufiq Urohman

RADARKUNINGAN.COM - Produk dengan brand bernama Apple ini terkenal akan ketahanannya yang kokoh dengan spesifikasi juga yang mumpuni.

Kombinasi keduanya membuat daya pakai perangkatnya menjadi lebih lama daripada produk lain.

Hal tersebut juga berlaku untuk produk laptopnya, yaitu MacBook. Keunggulan itulah yang membuat MacBook second juga tidak sedikit diburu oleh banyak orang.

Beberapa laptop Apple yang harganya Rp5 jutaan ini sering dipertimbangkan untuk dibeli.

BACA JUGA:Bikin Halaman Makin Indah, Inilah 5 Tanaman Hias Jenis Merambat, Cocok Diletakan Pada Area Outdoor, Ketahui Yu

Pertama kali rilis memang sudah cukup lama, tetapi spesifikasi yang dapat dikatakan masih mumpuni untuk kebutuhan pekerjaan ataupun sehari-hari.

Harganya yang tinggi saat rilis pertama kali menjadi salah satu alasan mengapa MacBook bekas tetap dicari oleh banyak orang.

Dengan spesifikasi dan harga bekasnya yang jauh lebih murah daripada harga awal baru rilis, namun perangkat bekas juga dianggap masih worth untuk digunakan. 

Sebagian besar laptop dari brand Apple bekas Rp5 jutaan ini didominasi oleh produk Apple yang masih menggunakan chipset Intel.

BACA JUGA:5 Tanaman Untuk di Halaman Rumah, Bikin Tampilan Estetik, Indah dan Cantik, Pastikan Anda Memilikinya!

Jika Anda tertarik untuk membeli MacBook bekas, berikut beberapa rekomendasi MacBook second di bawah 5 Juta yang dapat Anda beli untuk kebutuhan kerjaan ataupun sehari-hari:

1. MacBook Pro Retina 13 inci 2015

MacBook Pro Retina pernah menjadi salah satu incaran pada masanya, ketika baru pertama kali rilis.

Pembaruan teknologi layar yang dikembangkan oleh brand Apple ini dapat dikatakan memiliki tingkat kepadatan piksel yang tinggi sehingga tidak tertangkap oleh mata bahkan dari jarak yang sangat dekat. MacBook ini mengandalkan chipset Intel Core i5 dengan 2,7 GHz. 

BACA JUGA:Jangan Lewatkan Pre-Order Galaxy Z Fold6 dan Galaxy Z Flip6 Pada 10-14 Juli 2024! Inilah Beragam Keuntungannya

Kategori :