Namun, terkait proteksi benda padat, iPhone 15 Pro Max kedap debu, sedangkan lawannya masih aman kemasukan partikel debu berukuran 1 mm.
Meski begitu, Galaxy Z Fold6 dengan sertifikasi IP48 tergolong cukup mumpuni mengingat belum banyak smartphone lipat yang punya proteksi terhadap debu. Semoga bermanfaat ya.