Aroma Belanda di Timnas Indonesia, Kiper Australia: Kami Tak Peduli

Senin 09-09-2024,18:00 WIB
Reporter : Ditta Rosyalita
Editor : Asep Kurnia

Terakhir kali skuad Garuda mengalahkan 'Socceroos' terjadi pada 1981 silam, dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 1982.

Kini, kedua tim bakal kembali bertemu di ajang berbeda. Indonesia vs Australia bakal terjadi di putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

Jadwal Indonesia vs Australia, bakal terjadi di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Senayan, Jakarta, Selasa 10 September 2024.

Bagi kedua tim, partai tersebut menjadi penting untuk perjalanan mereka sesama penghuni di Grup C Kualifikasi Piala Dunia yang bakal berlangsung di Amerika Serikat, Kanada, dan Meksiko tahun 2026.

Kategori :

Terpopuler