Pemilik Kucing Wajib Tau! Ini 4 Cara Untuk Mengenali Sakit Gigi Pada Kucing Peliharaan Kamu!

Pemilik Kucing Wajib Tau! Ini 4 Cara Untuk Mengenali Sakit Gigi Pada Kucing Peliharaan Kamu!

4 cara untuk mengenali sakit gigi pada kucing peliharaan-banningveterinaryhospital-radarkuningan.com

Cara untuk mengenali sakit gigi pada kucing berikutnya, adalah saat mereka mulai mengeluarkan air liur dan ketika rahang mereka mulai bergetar.

Hal ini dikarenakan, karena mereka sedang menahan rasa sakit dari masalah gigi atau gusi mereka. Sehingga hal seperti keluarnya air liur secara berlebihan dapat terjadi.

Sedangkan untuk rahang yang bergetar, hal ini biasanya disebabkan karena adanya masalah gigi berlubang ataupun akar gigi yang terbuka.

BACA JUGA:Bingung Mengatasi Kucing Suka Kabur Dari Rumah, Bagaimana Solusinya? 3 Tips Agar Kucing Nyaman

4. Sering Menjulurkan Lidah

Cara untuk mengenali sakit gigi pada kucing yang terakhir, adalah saat mereka mulai menjulurkan lidah mereka secara tidak wajar.

Kucing yang mengalami sakit gigi mungkin akan menunjukkan perilaku menjulurkan lidah yang tidak lazim. Seperti menjulurkan lidah lebih sering atau lebih lama dari biasanya.

Umumnya hal ini dapat terjadi, sebagai salah satu cara alami bagi kucing untuk meredakan ketidaknyamanan pada mulut mereka. 

Jika ciri-ciri tersebut muncul, maka melakukan konsultasi dengan dokter hewan untuk pemeriksaan lebih lanjut, adalah salah satu solusi yang cukup bijak.

BACA JUGA:Inilah 7 Tanda Kucing Bahagia Hidup Bersama Kita, Pemilik Anabul Wajib Peka!

Karena dokter hewan dapat memberikan diagnosis yang tepat dan meresepkan perawatan yang diperlukan, termasuk pembersihan gigi profesional, pengobatan, atau mungkin pencabutan gigi jika diperlukan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: