Bikin Tampilan Ruangan Makin Cantik, 5 Jenis Tanaman Janda Bolong yang Cocok untuk Dekorasi Rumah
Jenis tanaman janda bolong yang cocok untuk dekorasi rumah.-Yuda Sanjaya-radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM - Tanaman hias janda bolong menjadi salah satu dekorasi rumah favorit, karena bentuk daun dan pola yang unik.
Bahkan bukan hanya tanaman hias janda bolong atau monstera adansonii yang dijadikan dekorasi ruangan baik untuk eksterior maupun interior.
Saat ini, lukisan daun janda bolong ataupun jenis monstera lainnya banyak digunakan sebagai penghias dinding.
Ini tidak lepas dari karakter daun monstera yang besar dan memiliki pola seperti sobek-sobek.
BACA JUGA:15 Alamat Penjual Seblak di Kuningan Jawa Barat yang Terkenal Enak
Tanaman tropis dari Amerika Latin ini, memang memiliki keunikan dalam hal bentuk daun. Sekaligus interaksinya dengan cahaya.
Dengan bentuk daun berlubang maupun pola sobek-sobek jenis monstera maupun janda bolong, tiadk butuh banyak cahaya matahari.
Karenanya, tanaman ini sangat cocok untuk dekorasi di rumah untuk memperantik tampilan dan memberikan kesan hijau.
Secara umum, tiap jenis tanaman janda bolong tidak memiliki perbedaan yang signifikan. Perbedaannya hanya terletak pada bentuk batang, daun, dan warnanya aja.
BACA JUGA:HORE! Bandara Kertajati Buka 4 Rute Baru di Bulan April, Ada ke Singapura Loh
Berkat bentuk daunnya yang unik, tanaman hias juga sering menjadi subjek popular yang direplikasi dalam seni, tekstil, dan wallpaper yang digunakan dalam mode desain interior.
Memelihara tanaman juga bisa meningkatkan suasana hati atau mood, mengurangi kecemasan atau stress, meninngkatkan kadar vitamin D, hingga menurunkan risiko demensia.
Berikut ini beberapa tanaman janda bolong yang cocok untuk dijadikan dekorasi rumah:
1. Mostera Borsigiana
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: