Lucu dan Gemes-gemes! Ini 5 Ras Kucing Terlucu di Dunia, yang Bisa Menyenangkan Hari-harimu

Lucu dan Gemes-gemes! Ini 5 Ras Kucing Terlucu di Dunia, yang Bisa Menyenangkan Hari-harimu

Lucu dan Gemes-gemes! Ini 5 Ras Kucing Terlucu di Dunia, yang Bisa Menyenangkan Hari-harimu-photo by the spruce pets-radarkuningan.com

Ras berikutnya, adalah kucing ras Scottish Fold yang sangat dikenal akan ciri khas mereka. Yakni telinga kecil yang dilipat sesuai namanya.

Selain itu, kepalanya yang hampir memiliki bentuk bulat sempurna ini juga membuatnya, memiliki tampilan yang cukup mirip seperti burung hantu.

Selain penampilan yang lucu dan unik ini, ras kucing scottish fold ini juga memiliki kepribadian yang sangat ramah dan manis.

Bahkan scottish fold juga seringkali dipercaya untuk menemani anak-anak kecil, karena sifat mereka yang sangat ramah dan juga lembut.

BACA JUGA:Buat Kucing Makin Gemuk Dan Juga Gemoy, Ini Dia 7 Rekomendasi Makanan Kucing Murah Harga Terjangkau

BACA JUGA:Jangan Dibatasi! Ini 4 Kegiatan Favorit Kucing Liar Peliharaan Kita, yang Penting Untuk Kebahagiaannya

3. Kucing Russian Blue

Ras kucing terlucu di dunia selanjutnnya, adalah kucing ras Russian Blue, yang ikonik dengan tampilan mantel bulu bewarna abu kebiru-biruan miliknya.

Selain tampilan mantel yang sangat indah, mata dari kucing ini juga memiliki warna hijau zamrud yang sangat menawan dan juga khas.

Secara kepribadian, kucing russian blue ini juga sangat bersahabat dengan manusia. Walaupun dalam beberapa kasus mereka cenderung dapat menjadi sangat pemalu pada orang asing.

4. Kucing Bengal

Selanjutnya, ada ras kucing bengal, yang memiliki tampilan sangat mirip dengan salah satu jenis kucing besar, yakni Harimau.

BACA JUGA:5 Bahasa Tubuh Kucing yang Menunjukan Ia Percaya Padamu, Coba Cek Apa Kucingmu Melakukannya Padamu?

BACA JUGA:Buat Bulu Anabul Makin Gemoy dan Lebat, Yuk Intip 6 Rekomendasi Makanan Kucing Harga Terjangkau

Meski begitu, kucing bengal ini memiliki kepribadian yang sangat menggemaskan, yakni sangat ramah dan juga penyayang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: