Dijamin Suka! Ini 4 Makanan Rumahan Favorit Kucing Kampung, yang Bagus Untuk Menggemukan
Dijamin Suka! Ini 4 Makanan Rumahan Favorit Kucing Kampung, yang Bagus Untuk Menggemukan-photo by equality alabama-radarkuningan.com
Telur rebus adalah sumber protein lengkap dan mengandung banyak nutrisi penting seperti biotin, yang dapat membantu menjaga kesehatan kulit dan bulu kucing.
Untuk memaksimalkan penggemukan kucing, coba untuk campurkan telur rebus dengan makanan kucing untuk memberikan tambahan nutrisi yang lebih optimal.
3. Daging Ayam Tanpa Tulang
Menu makanan rumahan favorit kucing kampung selanjutnya, adalah daging ayam tanpa tulang yang memiliki kandungan protein tinggi dan juga rendah lemak.
Cara mengolahnya, kamu bisa merebus atau panggang daging ayam tanpa tambahan minyak atau bumbu.
BACA JUGA:Mulai Dari 20 Ribuan Aja! Yuk Simak 5 Makanan Kucing Berkualitas dengan Harga Terjangkau
Dimana hal ini bertujuan untuk memberikan makanan yang lezat dan sehat untuk kesehatan kucing kampung kita.
4. Yogurt Tanpa Gula
Makanan rumahan favorit kucing kampung dan dapat membantu penggemukan yang terakhir, adalah yogurt tanpa gula.
Dimana yogurt ini mengandung probiotik alami yang sangat baik dan bermanfaat untuk kesehatan pencernaan kucing.
Namun, perlu ingat untuk hanya memberikan mereka yogurt plain tanpa adanya tambahan gula atau pemanis buatan.
BACA JUGA:Buat Kucing Makin Gemuk Dan Juga Gemoy, Ini Dia 7 Rekomendasi Makanan Kucing Murah Harga Terjangkau
Penyajiannya sendiri, kamu bisa sajikan yogurt dalam jumlah kecil sebagai camilan atau dicampur dengan makanan kucing.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: