7 Rumah Makan untuk Buka Puasa Bersama di Kuningan, Sensasi Duduk di Atas Perahu dan Pinggir Danau

7 Rumah Makan untuk Buka Puasa Bersama di Kuningan, Sensasi Duduk di Atas Perahu dan Pinggir Danau

Rumah makan yang cocok untuk buka puasa bersama di Kabupaten Kuningan.-Shelen Wong/Ist-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Sedang mencari tempat untuk buka puasa bersama teman ataupun keluarga di Kabupaten Kuningan? Yuk simak rekomendasi berikut ini.

Wilayah Kabupaten Kuningan memiliki beberapa resto, rumah makan maupun kafe yang menarik untuk dikunjungi.

Di momen Bulan Ramadhan, tentu seringkali resto hingga rumah makan tersebut menjadi destinasi untuk buka puasa bersama.

Nah, berikut adalah rekomendasi resto hingga rumah makan yang bisa menjadi pilihan.

BACA JUGA:Kenalan Yuk Dengan Spesies Ular Terkecil Di Dunia Ular Kawat, Apa Saja Keistimewaan Ular Yang Satu Ini?

Lokasinya pun memiliki ciri khas tersendiri. Mulai dari dataran tinggi Gunung Ciremai di kawasan Palutungan.

Kemudian lokasi dengan pemandangan utama areal persawahan hingga pemandangan danau di sekitar Sangkanurip.

Ada juga rumah makan yang menyajikan sensasi duduk di atas perahu sembari bersantap. Penasaran kan?

Nah, simak rekomendasi rumah makan untuk buka puasa bersama di Kabupaten Kuningan yang bisa dikunjungi.

BACA JUGA:Kenapa Ular Kawat Mirip Sekali Dengan Cacing? Apa Yang Membedakannya? Yuk Simak Disini

1. Rumah Makan Laksana

Lokasinya berada di Jl Panauwan - Sangkanurip, Desa Sangkanurip, Kecamatan Cigandamekar, Kabupaten Kuningan.

Ini merupakan salah satu rumah makan khas Sunda legendaris di Kota Kuda.

Pengunjung bisa memilih tempat duduk di meja makan atau lesesan. Salah satu menu favorit di sini adalah ikan goreng.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: