Yuk Kenali 3 Fakta Unik Macan Akar Jawa, Seringkali Di Tuduh Anak Harimau

Yuk Kenali 3 Fakta Unik Macan Akar Jawa, Seringkali Di Tuduh  Anak Harimau

fakta unik macan akar jawa-pinterest-radarkuningan.com

Macan akar atau kucing Hutan yang ukuran fisiknya seperti kucing domestik, telah mencuri perhatian masyarakat sehingga banyak yang memelihara meskipun hal tersebut dilarang dan merupakan tindakan illegal.

Maraknya perdagangan illegal khususnya di wilayah Sulawesi Selatan dikarenakan tingginya permintaan dan meningkatnya selera konsumen dalam memelihara satwa dilindungi.

Bagi beberapa orang memelihara kucing hutan, sensasinya berbeda dengan memelihara kucing jenis biasa yang lucu dan mudah akrab dengan manusia.

Sebagian lagi masyarakat beranggapan membeli satwa liar dapat meningkatkan derajat/ prestice karena mampu membayar dan membeli kebutuhan satwa tersebut, serta memiliki rasa berani yang lebih tinggi karena dapat memelihara satwa liar.

BACA JUGA:Mengenal Kucing Ashera, Ras Kucing Langka dan Termahal di Dunia, yang Punya Corak Bulu Mirip Harimau

BACA JUGA:Kenapa Kucing Liar Suka Berburu? Berikut Ini 4 Penjelasannya, Oh Ternya Bikin Senang Kucing Loh!

3.Perdagangan Ilegal Menjadi Salah satu Faktor Berkurangnya Macan Akar

rdagangan satwa illegal merupakan perdagangan yang tidak memiliki ijin resmi dari pemerintah, sehingga termasuk dalam tindak pidana.

Tindak pidana perdagangan tersebut telah diatur dalam Undang Undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang Konservasi Sumber Daya Alam Hayati dan Ekosistemnya yang mengatakan bahwa setiap orang dilarang untuk menangkap, melukai, membunuh, menyimpan, memiliki, memelihara, mengangkut hingga memperniagakan satwa liar.

Ironisnya keadaan saat ini masih banyak masyarakat yang melakukan bisnis perdagangan satwa liar.

Nah itu dia informasi seputar fakta unik macan akar jawa, semoga informasi diatas dapat membantu menambah wawasan bagi para pembaca seputar macan akar jawa atau kucing hutan ini.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: