Wajib Diperhatikan! Berikut 4 Penyebab Mata Kucing Bengkak yang Masih Sering Disepelekan

Wajib Diperhatikan! Berikut 4 Penyebab Mata Kucing Bengkak yang Masih Sering Disepelekan

Wajib Diperhatikan! Berikut 4 Penyebab Mata Kucing Bengkak yang Masih Sering Disepelekan-photo by meow as fluff-radarkuningan.com

2. Alergi

Selanjutnya, kucing juga dapat mengalami reaksi alergi terhadap berbagai zat, termasuk serbuk sari, debu, bulu hewan lain, atau bahan kimia dalam produk pembersih.

Dimana reaksi alergi dapat menyebabkan pembengkakan pada mata kucing bersama dengan gejala lain.

Misalnya gejala seperti gatal, bersin-bersin, atau batuk yang dapat kita identifikasi dengan cukup mudah.

BACA JUGA:Apakah Kucing Boleh Makan Ikan Tuna? Boleh, Tapi... Begini Penjelasannya

BACA JUGA:Bolehkah Kucing Makan Ikan Pindang? Ada 3 Hal yang Harus Diperhatikan! Apa Saja?

Untuk itu, mengidentifikasi alergen yang menyebabkan reaksi dan menghindarinya adalah langkah penting dalam mengatasi alergi pada kucing.

3. Cedera atau Trauma

Cedera pada mata, seperti terkena benturan atau goresan, juga dapat menyebabkan pembengkakan pada mata kucing.

Jika hewan peliharaan mu sering bermain di luar ruangan, ini mungkin akan sangat berpotensi terjadi. 

Untuk mengatasinya, perawatan ahli sangat diperlukan untuk mencegah komplikasi dan penyembuhan.

BACA JUGA:Kucing Kampung Makan Apa Saja? Berikut 6 Jenis Makanan yang Boleh Dikonsumsi Kucing Kampung Peliharaanmu

BACA JUGA:Ini 5 Cara Merawat Kucing Kampung Untuk Pemula, yang Disarankan Dokter Hewan

4. Konjungtivitis

Terakhir, konjungtivitis adalah peradangan pada membran transparan yang melapisi bagian dalam kelopak mata dan bagian depan bola mata.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: