7 Rekomendasi Bakso di Sumedang yang Terkenal Enak dan Gurih, Salah Satunya Punya Tempat Makan Estetik
Rekomendasi bakso di Sumedang-Ist/@baksosolo.barali-Radarkuningan.com
Selain terkenal dengan cita rasa bakso yang gurih dan enak, Bakso Ceuceu juga terkenal dengan tempat makannya yang nyaman dan estetik.
Biasanya, Anda akan merasa kepanasan dan kurang nyaman saat menyantap bakso namun tidak dengan tempat makan bakso satu ini.
BACA JUGA:7 Tempat Makan Mie Ayam di Kuningan Jawa Barat yang Populer, Salah Satunya Legendaris Banget!
BACA JUGA:5 Rekomendasi Wisata Jatigede Sumedang yang Cocok untuk Libur Lebaran
Lokasi: Jalan Pangeran Soeriaatmadji No. 27-31 Sumedang.
7. Bakso Solo Kemaki
Rekomendasi terakhir bakso di Sumedang yang terkenal enak dan gurih adalah Bakso Solo Kemaki.
Salah satu tempat makan bakso yang berlokasi di pusat kota Sumedang ini memiliki rasa kuah yang gurih dengan tekstur bakso yang empuk.
BACA JUGA:5 Cara Merawat Kucing yang Mulai Tua, Perhatikan Hal Ini Agar Kucing Tetap Nyaman
Lokasi: Jalan Mayor Abdurrahman, Kotakaler, Kecamatan Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat atau di kawasan Alamsari Sumedang.
Nah, demikian rekomendasi bakso di Sumedang yang terkenal enak dan gurih. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: