Apa itu Gigitan Cinta Kucing? Berikut 5 Alasan Kucing Suka Menggigit Jari atau Tangan Pemiliknya
Apa itu Gigitan Cinta Kucing? Berikut 5 Alasan Kucing Suka Menggigit Jari atau Tangan Pemiliknya-photo by catster-radarkuningan.com
2. Kurangnya Perhatian
Selain itu, hewan peliharaan kucing yang merasa tidak mendapatkan cukup perhatian atau interaksi dari pemiliknya juga mungkin akan mencoba menarik perhatian kita dengan cara ini.
Untuk itu, mengigit jari atau tangan bisa menjadi cara bagi mereka untuk menarik perhatian kita, seperti meminta untuk dielus, dimanja, atau bahkan meminta kebutuhan seperti makan atau kotak pasir yang penuh.
3. Mainan atau Permainan
Bagi beberapa kucing, menggigit jari atau tangan pemiliknya juga bisa menjadi bentuk permainan atau cara hewan peliharaan berbulu ini untuk berinteraksi dengan kita.
BACA JUGA:Inilah 3 Sikap Kucing Cinta Majikannya, Terlihat Romantis Namun Sering Disalah Pahami! Ketahui Yu!
Dimana secara alami, mereka mungkin melihat jari-jari kita sebagai taget berburu atau bermain yang menarik dan mencoba untuk bermain dengan mereka.
Umumnya proses berpikir ini akan sangat sering terjadi pada kucing di usia muda atau fase anak kucing(kitten) mereka.
4. Ketidaknyamanan atau Kecemasan
Kadang-kadang, hewan peliharaan kucing juga bisa menggigit jari atau tangan pemiliknya sebagai respons terhadap ketidaknyamanan atau kecemasan.
Ini bisa disebabkan oleh berbagai faktor, misalnya seperti situasi yang menegangkan atau lingkungan yang tidak nyaman bagi kucing.
Jika begitu, perilaku mengigit ini bisa menjadi cara bagi mereka untuk meredakan stres atau kecemasan mereka.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: