Dikenal Karena Baunya Dapat Mengusir Tikus Dari Rumah, Berikut 5 Bau Alami Pengusir Tikus

Dikenal Karena Baunya Dapat Mengusir Tikus Dari Rumah, Berikut 5 Bau Alami Pengusir Tikus

bau alami pengusir tikus-pinterest-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Tikus adalah salah satu hewan yang dikenal sebagai hewan hama karena pada dasarnya hewan ini selalu menganggu dan merugikan banyak orang.

Melansir situs resmi kementerian kesehatan aktivitas tikus biasanya bertujuan untuk mencari makan, minum, orientasi, dan mencari pasangan.

Kebutuhan yang sering didapatkan tikus di lingkungan rumah adalah sumber pakan, tempat bersarang, dan tempat berlindung. 

Berbagai cara dan solusi telah dilakukan demi mengusir hewan pengerat ini, salah satunya menggunakan bau alami pengusir tikus ini.

BACA JUGA:Aromanya Bikin Tikus Pusing dan Menjauh, Ini Dia 5 Bau Yang Tidak Disukai Tikus, Cocok Usir Tikus Dari Rumah!

BACA JUGA:Aromanya Dibenci Tikus! Ini Dia 6 Aroma Yang Tidak Disukai Tikus, Cocok Mengusir Tikus Keluar Dari Rumah

Bau ini dinilai efektif dan ampuh usir tikus tanpa perlu mengeluarkan banyak biaya.

Berikut 5 Bau Alami Pengusir Tikus

1.Mint

Mint memiliki aroma yang kuat dan menyegarkan bagi manusia namun dibenci oleh tikus. Bau mint dapat mengiritasi saluran pernapasan tikus sehingga membuat mereka tidak nyaman dan menjauhi area yang berbau mint.

Penelitian yang diterbitkan dalam Journal of Pest Science menunjukkan bahwa minyak esensial peppermint efektif dalam mengusir hewan pengerat dan mengurangi aktivitas mereka di area yang dirawat.

Teteskan beberapa tetes minyak esensial peppermint pada kapas dan letakkan di tempat yang sering dikunjungi tikus, seperti di sekitar pintu, jendela, dan sudut ruangan.

BACA JUGA:Baunya Bikin Tikus Pergi Menjauh, Ini Dia 5 Bau Alami Yang Tidak Disukai Tikus

BACA JUGA:Tikus Benci Aromanya, Inilah 5 Bau Tanaman Yang Tidak Disukai Tikus, Segera Tanam!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: