5 Tanaman Hias Penghasil Oksigen Dalam Kamar, Buat Kamar Tidur Jadi Lebih Segar.
5 tanaman hias penghasil oksigen-Pinterest - tangkapan layar-radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM - Memiliki tanaman hias di dalam kamar memang menjadi salah satu opsi paling menarik.
Tanaman hias bisa digunakan sebagai dekorasi ruangan dan tentunya menambah estetik kamar kita.
Selain sebagai dekorasi ruangan tanaman hias yang kita pajang dalam kamar juga mampu membantu sirkulasi udara semakin membaik.
Beragam jenis tanaman menjadi salah satu elemen penghasil oksigen terbesar dan tentunya hal tersebut akan sangat berdampak pada udara di dalam kamar kita.
Ada berbagai jenis tanaman hias yang sering ditanam di dalam kamar, namun tentunya tidak semua tanaman hias tersebut mampu menghasil oksigen yang banyak.
Nah kali ini kita akan membahas beberapa tanaman hias yang dipercaya mampu menghasilkan oksigen yang bagus untuk kamar kita.
Tanaman berikut ini ternyata sangat cocok untuk kamu pilih sebagai teman beristirahat mu di dalam kamar.
Apa saja sih tanaman penghasil oksigen yang bagus untuk ditaruh dalam kamar, melansir dari berbagai sumber berikut daftar tanaman penghasil oksigen yang cocok dijadikan pajangan didalam kamar.
1. Peace lily
Memiliki nama latin Spathiphyllum peace lily banyak dipilih sebagai salah satu tanaman indoor yang tentunya sangat cocok untuk kamu pajang di dalam kamar.
Dipercaya sebagai tanaman penyerap polusi yang mampu menyaring udara dan gas beracun.
Menanam tanaman ini didalam kamar tentunya bisa menjadi opsi untuk kamu yang membutuhkan kesegaran dalam ruangan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: