Kucing Datang Terus Ke Rumah? Coba 5 Aroma yang Dapat Mengusir Kucing Kampung dari Rumah, Ada Bahan Dapur Juga

Kucing Datang Terus Ke Rumah? Coba 5 Aroma yang Dapat Mengusir Kucing Kampung dari Rumah, Ada Bahan Dapur Juga

5 Aroma yang Dapat Mengusir Kucing Kampung Dari Rumah-Pixabay-Radarkuningan.com

Sehingga ampas kopi pun bisa digunakan sebagai cara mengusir kucing.

4. Peppermint

Peppermint tidak disukai kucing karena aromanya dapat menyebar dengan cepat di mana pun ia ditanam. Selain itu minyak esensial dari peppermint juga bisa ditayangkan di beberapa area rumah.

5. Bubuk Cabai

Bubuk cabai yang memiliki aroma pedas juga tidak disukai kucing karena mengganggu hidung dan mata. Jika aroma cabai ini terhirup oleh kucing, akan terasa sensasi terbakar.

BACA JUGA:Tanaman Bisa Stres? Ini 7 Tips Menanam Tanaman Hias di Kamar Tidur yang Perlu Diperhatikan!

Itulah beberapa jenis bau dan aroma yang tidak disukai kucing. Bau ini bisa digunakan sebagai cara untuk mengusir kucing yang simpel dan ampuh tanpa menyakiti.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: