Reaksi Netizen Jika Misalkan Indonesia Menang Lawan Arab Saudi: 'Segini Doang Nih Roberto Mancini'

Reaksi Netizen Jika Misalkan Indonesia Menang Lawan Arab Saudi: 'Segini Doang Nih Roberto Mancini'

Potret Drawing Grup, dan Indonesia akan satu tempat dengan Arab Saudi di Grup C. -Instagram @idextratime-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Saat drawing selesai, Indonesia akan masuk kedalam Grup C. Dan didalam grup tersebut dihuni oleh tim-tim kelas kakap yang akan menjadi lawan Indonesia.

Shin Tae-yong harus menghadapi lawan-lawan kuat bersama anak asuhnya yaitu Timnas Indonesia, lantaran di Grup C terdapat banyak tim yang kuat dan berat seperti Jepang, Australia, dan Arab Saudi

Khusus untuk ini, yang jadi sorotan dari netizen dan fans sepakbola di Indonesia adalah Arab Saudi, kenapa Arab Saudi? Karena negara asal Timur Tengah tersebut akan menjadi lawan perdana Indonesia dalam putaran ketiga.

Putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia September mendatang, tepatnya tanggal 5. Indonesia akan melawan Arab Saudi. Dua pelatih dikabarkan harus melangsungkan taktik dan strategi dalam laga tersebut. 

BACA JUGA:Atap Rumah Cepat Rapuh? Bisa Jadi Ulah Tikus! Begini 2 Cara Mengatasi Tikus Menggerogoti Kayu Di Rumah

Shin Tae-yong selaku pelatih Timnas Indonesia akan menghadapi Arab Saudi yang dilatih oleh pelatih kelas kakap asal Italia yaitu Roberto Mancini

Banyak netizen Indonesia yang langsung berandai-andai jika misalkan skuad Garuda berhasil mengalahkan Arab Saudi pada putaran ketiga mendatang. Sontak saja netizen langsung pada berkata "Segini doang nih Roberto Mancini"

Akan tetapi sebenarnya agak sulit untuk mengalahkan Arab Saudi, karena mereka merupakan tim yang sudah langganan ajang Piala Dunia, dan pastinya punya pengalaman yang cukup bisa diandalkan. 

Namun, Timnas Indonesia masih memiliki asa dan harapan, terlebih Shin Tae-yong akan bekerja keras pada putaran ketiga mendatang. Dirinya akan membawa anak asuhnya mencetak sejarah dan siap masuk ke Piala Dunia. 

BACA JUGA:Panaskan Mesin, Partai Demokrat Kuningan Helat Dikpol Struktur Partai menuju Pilkada Serentak 2024

Berikut reaksi netizen yang sudah dirangkum dari berbagai kolom komentar, jika misalkan Indonesia menang lawan Arab Saudi:

"Segini doang nih Roberto Mancini"

"Akhirnya Coach STY berhasil kolongin Bang Mancini"

"Timnas akhirnya ngalahin negara sultan minyak broo"

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: