Update 32 Sidang List of Hearings CAS Terbaru Hingga Bulan Oktober, Nama Maarten Paes Tercatat?

maarten paes-instagram tangkapan layar @maartenpaes-radarkuningan.com
RADARKUNINGAN.COM- Update 32 sidang list of hearings CAS terbaru hingga bulan oktober, nama maarten paes tercatat?
Maarten Paes, seorang penjaga gawang berbakat asal Belanda, telah menarik perhatian dunia sepak bola dengan keterampilannya yang mengesankan.
Namun, dalam beberapa bulan terakhir, Paes menghadapi tantangan besar di luar lapangan yang melibatkan statusnya di mata FIFA, FIFA menilai bahwa Maarten Paes telah melanggar Statuta FIFA FIFA Pasal 9 ayat 2 terkait perpindahan asosiasi Maarten Paes dari KNVB (PSSI-nya Belanda) ke PSSI
Sehingga saat ini PSSI membawa kasus ini kedalam pengadilan arbitrase atau yang biasa di sebut CAS dan bertujuan memenangkan Paes.
BACA JUGA:DRAMA! Argentina Juara Copa Amerika 2024, Kaki Messi Bengkak, Di Maria Mainkan Pertandingan Terakhir
Saat ini Paes masih menunggu ada kabarnya jadwal sidang yang akan segera di laksanakan, tercatat CAS beberapa kali mengupdate atau memperbaharui sidang yang akan dilaksanakan hingga bulan ke depan.
Berikut Update List of Hearings CAS Terbaru Hingga Bulan Oktober
12.07.24
CAS 2023/A/10032 Wolverhampton Wanderers FC v. FIFA
16.07.24
CAS 2023/A/10064 FC Zenit v. FIFA and Djurgårdens IF FF
18.07.24
CAS 2024/A/10335 Antalyaspor A.Ş. v. Luiz Adriano Souza da Silva
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: