Makin Berat! 4 Kabar Buruk Menyusul Shin Tae-yong Usai Kekalahan Timnas Indonesia dari China

Makin Berat! 4 Kabar Buruk Menyusul Shin Tae-yong Usai Kekalahan Timnas Indonesia dari China

Makin Berat! 4 Kabar Buruk Menyusul Shin Tae-yong Usai Kekalahan Timnas Indonesia dari China-pssi - tangkapan layar-radarkuningan.id

Kartu kuning pertama diterima saat Indonesia bermain imbang dengan Bahrain pada 10 Oktober 2024, dan yang kedua saat kalah dari China.

Kehilangan pemain penting seperti Jenner tentu menjadi pukulan bagi lini tengah Timnas saat harus menghadapi kekuatan Jepang.

2. Ranking FIFA Indonesia Diprediksi Merosot

Kekalahan dari China tidak hanya memengaruhi posisi Timnas Indonesia di klasemen, tetapi juga berdampak pada peringkat FIFA.

Menurut prediksi Footy Ranking, Indonesia diperkirakan akan kehilangan 9,69 poin, sehingga turun ke peringkat 130 dunia.

BACA JUGA:Salaman Dengan Erick Thohir, Kevin Diks Puji Rizky Ridho Tanpa Ragu, Begini Katanya...

Sebelumnya, Indonesia memiliki peluang untuk naik ke posisi 127 setelah bermain imbang dengan Bahrain, tetapi hasil negatif melawan China menghambat harapan tersebut.

Penurunan peringkat ini menjadi perhatian karena dapat memengaruhi penilaian performa tim secara global.

3. Peluang Lolos Semakin Berat

Kekalahan dari China membuat peluang Indonesia untuk melaju ke babak selanjutnya di Kualifikasi Piala Dunia 2026 semakin tipis.

Kini, Indonesia harus bekerja lebih keras untuk bisa meraih posisi ketiga atau keempat di Grup C.

BACA JUGA:Usai Tampil Spartan Lawan Bahrain, Calvin Verdonk Dapat Julukan Keren dari Klubnya, Begini Katanya...

Selanjutnya, Timnas Indonesia dijadwalkan menghadapi dua lawan berat, yaitu Arab Saudi dan Jepang, pada matchday kelima dan keenam bulan November.

Menghadapi dua tim unggulan ini bukanlah tugas yang mudah, dan jika gagal meraih poin, perjalanan Indonesia menuju putaran keempat akan semakin sulit.

4. Cedera Pemain Jadi Ancaman

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: