Rekomendasi Tanaman Indoor Untuk Rumah Tema Tropis
Palem kuning atau juga disebut areca palm juga dapat membantu ruangan tema tropis menjadi lebih hidup.--Lunden
Warna daunnya yang berwarna hijau dan sedikit kekuningan akan memberikan efek hangat dan cerah pada ruangan.
BACA JUGA:Desa Wisata Sumedang Miliki Keunggulan, Ahmad Syaikhu Komitmen Bakal Dioptimalkan
Perawatannya juga relatif mudah karena tidak membutuhkan sinar matahari berlebih.
Dibalik keindahan palem kuning, ternyata ia juga memiliki manfaat yaitu sebagai pembersih udara alami karena dapat menyerap polusi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: radarkuningan.com