Minggu Pagi, Kepala BBPJN dan Bupati Kuningan Resmikan Jalan Wisata Cipari-Cisantana, Ini Agendanya

Jumat 01-12-2023,08:38 WIB
Reporter : Agus Sugiarto
Editor : Agus Sugiarto

Menurut Teddy, kepala desa, camat dan warga di Kecamatan Selajambe, Subang dan Cilebak akan berkumpul di Desa Kutawaringin menyambut kehadiran bupati dan rombongan. Ruas jalan Cipasung-Subang sendiri sudah rrampung pengerjaannya.

"Pak bupati ingin mengakhiri masa tugasnya di pemerintahan dengan berkumpul di Desa Kutawaringin. Nanti berangkatnya setelah selesai acara di Cigugur," sebut Teddy. (Agus)

Kategori :