Mudah Sekali! Inilah 3 Cara Mengusir Cicak dari Rumah, Nomor 3 Sangat Ampuh dan Mudah Dilakukan

Senin 01-04-2024,13:15 WIB
Reporter : Istiqomah
Editor : Istiqomah
Mudah Sekali! Inilah 3 Cara Mengusir Cicak dari Rumah, Nomor 3 Sangat Ampuh dan Mudah Dilakukan

RADARKUNINGAN.COM- Cicak merupakan hewan yang sangat tidak disukai karena terlihat menjijikan, pasalnya cicak ini sering ditemukan di rumah dengan merayap didinding, apalagi ketika musim panas maka terdapat gerombolan cicak di dalam rumah.

Hewan reptil ini biasanya bergerak dengan sigap dan cepat ketika merayap di dinding dan plfon rumah, serta biasanya ketika musim panas seperti sekarang ini akan terlihat cicak yang berdatangan merayap dalam jumlah banyak. Sehingga akan terlihat menggelikan jika dibiarkan.

Lalu bagaimana cara mengusir cicak di rumah? Nah, artikel ini akan membahas cara alami mengusir cicak agar rumah tidak ada bakteri yang dibawanya, biasanya bakteri tersebut berjenis salmonella.

Nah, bakteri salmonella tersebut menjadi penyebab infeksi yang bisa menyerang pencernaan, karena bisa memicu sakit perut, diare dan bisa keram perut juga loh. 

BACA JUGA:Inilah 4 Poin Penting Yang Perlu Diketahui Sebelum Memberi Makan Kucing Yang Tepat Sesuai Dengan Usianya

Tentu jika dibiarkan akan sangat fatal bagi pemilik rumah, berikut ini beberapa cara mengusir cicak dari rumah, yaitu:

1. Merica

Merica ini termasuk kedalam bahan masakan yang bisanya selalu ada didapur, sehingga anda tidak perlu kerepotan dalam menyediakan pembasmi cicak ini.

Dalam meracing pembasmi cicak menggunakan merica ini dengan cara: pertama, campurkan merica dengan air secukupnya dan jadi satu kedalam botol agar mudah disemprotkan ke tempat biasanya cicak muncul.

Dan semprotan tersebut akan berdampak pada cicak untuk menjauh dari area tersebut serta menjadikan cicak kesakitan jika terkena cairan tersebut.

BACA JUGA:Jadi Misteri Kepunahannya! Ayo Ketahui ‘Penelitian BRIN' Menyatakan Penemuan Bulu Harimau Jawa di Sukabumi

2. Bawang Putih 

Bawang putih juga menjadi bahan pokok dalam memasak sehingga sangat mudah dijumapai pada dapur anda. Bawang putih ini sangat ampuh dijadikan sebagai racikan pembasmi cicak agar tidak menjumpai area tersebut.

Kendati demikian karena cicak tidak menyukai aroma bawang putih yang sangat menyengat ini, sehingga cicak akan jatuh dan merasakan sakit ketika menghirup aroma tersebut dan ini juga sangat ampuh dalam membasmi cicak.

Terdapat cara yang bisa anda lakukan yaitu: pertama, anda bisa letakan bawang putih  beberapa siung dan iriskan. kemudian ke dua letakan ke sudut-sudut cicak biasanya muncul. Dengan begitu cicak tidak akan menginjaki tempat tersebut.

Kategori :