Resep Rahasia Gulai Ayam Empuk dan Lezat; Ayo Manjakan Mamah Mertua dengan Masakan Buatan Kamu!

Senin 15-04-2024,12:36 WIB
Reporter : Burhan
Editor : Burhan

Aduk gulai sesekali agar santan tidak pecah.

Cicipi gulai sebelum disajikan dan tambahkan garam, gula, atau lada secukupnya.

Resep Rahasia Gulai Ayam Empuk dan Lezat:

Bahan-bahan:

1 ekor ayam kampung atau ayam broiler, potong-potong

2 liter santan segar

5 siung bawang merah, haluskan

3 siung bawang putih, haluskan

1 ruas jahe, haluskan

1 ruas lengkuas, haluskan

1 sdm ketumbar, haluskan

1/2 sdt jintan, haluskan

1/2 sdt pala, haluskan

1 batang serai, memarkan

3 lembar daun salam

5 lembar daun jeruk

Kategori :