RADARKUNINGAN.COM – Apakah kalian tahu tentang tanaman sirih cina? Salah satu tanaman liar yang tumbuh di segala tempat ini ternyata punya rahasia di baliknya lho.
Yuk kita mengenal tanaman sirih cina, yang mana adalah salah satu tanaman herbal yang sering diremehkan karena termasuk dalam tumbuhan liar berikut ini.
Tanaman ini sangat mudah ditemukan di manapun, dan karena tumbuh kembangnya yang sangat cepat banyak orang yang mengira ini adalah tanaman hama yang mengganggu.
Tapi ternyata dalam dunia medis, tumbuhan satu ini sangat penting untuk dijadikan media pegobatan atau tanaman herbal.
BACA JUGA:Inilah 7 Tanaman Pembersih Udara Alami di Dalam Ruangan, Buat Ruangan Makin Sejuk dan Segar!
BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Indah yang Belum Tentu Cocok untuk Halaman Rumah, Simak Daftarnya
Sirih cina (Peperomia pellucida L Kunth) adalah tumbuhan terna kecil yang berakal dangkal dan semusim.
Batangnya sukulen (berair), serah berdaging, dan daunnya agak tebal tapi lunak. Biasanya, habitatnya adalah liarditepi saluran air atau pematang dan taman.
Yuk kita mengenal tanaman sirih cina lebih dalam, seputar apa saja manfaatnya dan bagaimana cara menggunakannya.
Tanaman Sirih Cina digunakan sebagai obat untuk mengobati berbagai penyakit ataupun gangguan seperti asma, rematik, demam, gangguan lambung, infeksi ginjal, ambeien, nyeri sendi, hipertensi, diare, gigitan ular, dan campak (Yuliana&Ami, 2020).
BACA JUGA:Ini Dia 6 Jenis Tanaman Rumah Pembersih Udara, Sudahkah Punya?
BACA JUGA:Ternyata Ini 4 Alasan Kenapa Tanaman Hias Disemutin, Benarkah Semut Jai Hama bagi Tanaman?
Sirih cina, yang memiliki rasa pedas dan sejuk, digunakan sebagai antiradang (anti inflamasi) dan analgesik untuk rematik gout, menurunkan asam urat, nyeri rematik, luka terpukul, sakit perut, sakit kepala, radang kulit, bisul, dan abses.
Manfaat Sirih Cina untuk Kesehatan
Seperti yang sempat dikatakan di awal bahwa tanaman herbal satu ini memiliki manfaat untuk kesehatan,
Nah, dalam mengenal tanaman sirih cina ini, kalian bisa simak manfaatnya berikut ini.