Sejarah Tahun Baru Islam 1 Muharram, Kebimbangan Para Sahabat Nabi

BACA JUGA:Ridwan Kamil Hadiri Harganas di Kabupaten Kuningan
Secara etimologis, Muharram berarti bulan yang diutamakan dan dimuliakan.
Makna bahasa ini memang tidak terlepas dengan berbagai peristiwa sejarah baik kenabian maupun kerasulan yang melekat pada bulan tersebut.
Muharam dengan demikian merupakan momentum sejarah yang sarat makna.
Disebut demikian karena berbagai peristiwa penting dalam proses sejarah terakumulasi dalam bulan itu. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: sdit at taubah