Kebakaran Kandang Ternak di Desa Sukaharja, 2 Sapi dan 4 Kambing Mati Terpanggang

Kebakaran Kandang Ternak di Desa Sukaharja, 2 Sapi dan 4 Kambing Mati Terpanggang

Petugas Damkar Kuningan melakukan pendataan musibah kebakaran kandang di Desa Sukaharja, Kecamatan Cibingbin,yang menewaskan 2 ekor sapi dan 4 kambing.-M Taufik/Radar Kuningan-

BACA JUGA:Update Harga Sembako Kabupaten Kuningan Jumat 2 September 2022, Harga Telur Masih Tinggi

"Mungkin kegiatan ngobong ini merupakan hal biasa dilakukan para peternak, namun sangat disayangkan, pembakaran tersebut tidak dijaga," ujar Khadafi.

Khadafi menambahkan, pihaknya baru mendapat laporan kebakaran kandang tersebut pada Kamis pagi sekitar pukul 09.00 WIB. 

Laporan tersebut langsung ditanggapi anggotanya berangkat ke lokasi dan melakukan pendataan termasuk membantu proses penguburan enam ekor ternak yang mati.

Atas kejadian tersebut, lanjut Khadafi, pemilik kandang mengalami kerugian hingga mencapai Rp63,7 juta. 

BACA JUGA:Hari Ini, Pasawahan dan Kramatmulya Jadwal Samsat Keliling

Terdiri dari bangunan kandang, satu unit pompa air berikut dua ekor sapi dewasa dan empat kambing yang tewas terpanggang. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: