5 Tempat Kuliner di Kecamatan Jalaksana Kuningan, Ada Empal Kepala Kambing Legendaris Jamaha, Harga Terjangkau

Tempat kuliner di sekitar objek wisata yang ada di wilayah Kecamatan Kecamatan Jalaksana, Kuningan.--
Dari tempat ini juga bisa melihat Munjul Mantaja yang berjarak sekitar 5 kilometer..
2. Rumah Makan Sambel Ijo Manislor
Saat wisata ke daerah Jalaksana, pengunjung bisa mengisi perut di Sambel Ijo.
Rumah makan ini memiliki beberapa gazebo yang nyaman saat menikmati menu makan siang atau sore.
Seperti namanya, sambal yang disediakan identik dengan warna hijau khas cabai rawit. Tapi jangan salah. Pengunjung bisa memesan sambal merah juga.
Menu yang ditawarkan juga menggugah selera lapar pengunjung.
Sayur asem, goreng lele krispi, ayam bakar, mie goreng dan masakan lainnya. Mendoan tempe juga bisa dinikmati pengunjung.
3. Dapur Bayem Maniskidul
Bangunan tempat kuliner Dapur Bayem sangat modern. Rumah makan milik Anggota DPRD Kuningan ini memiliki sejumlah fasilitas yang dibutuhkan pengunjung.
Ada ruang meeting yang cukup besar, ruang makan privasi, ruang karaoke keluarga serta fasilitas lainnya. Area parkirnya juga cukup luas dan nyaman.
Untuk urusan menu, Dapur Bayem juga sangat lihai mengolahnya.
Sayur asem, sop, Ikan bakar, sop ikan gurame, ikan bakar, sop buntut, dan menu lainnya.
Sambil menikmati kuliner, pengunjung juga bisa tes suara alias nyanyi di ruang karaoke yang disediakan pengelola Dapur Bayem.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: