Apakah Sirih Gading Bisa Hidup di Dalam Air? Konon Disebut Tanaman Hias yang Sulit Gugur

Apakah Sirih Gading Bisa Hidup di Dalam Air? Konon Disebut Tanaman Hias yang Sulit Gugur

Apakah Sirih Gading Bisa Hidup di Dalam Air? Konon Disebut Tanaman Hias yang Sulit Gugur-Odin Aquatic-radarkuningan.com

BACA JUGA:Inilah 5 Jenis Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan, Cocok untuk Dekorasi Rumah yang Cantik dan Estetik

Namun, jika pH tanah sedikit di luar rentang tersebut, itu tidak masalah karena reaksi yang berbahaya tidak akan terjadi secara berlebihan.

Sirih gading dapat ditanam di wadah yang berisi air selain dengan media tanah. Meskipun dapat tumbuh jika ditanam di air, sirih gading tidak akan tumbuh secepat ketika ditanam di tanah.

2. Tempatkan di suhu ruangan

Tanaman harus disimpan di tempat dengan suhu tinggi 21–23 derajat Celsius jika ditempatkan di dalam ruangan.

Oleh karena itu, agar sirih gading tumbuh dengan cepat, subur, dan sehat, suhu udara harus berada di kisaran tersebut. Namun, tanaman ini masih dapat bertahan di suhu rendah 10 derajat Celsius.

BACA JUGA:5 Tips Menanam Tanaman Janda Bolong di Pot, Untuk Mencegah Perambatan

3. Jangan letakan di tempat gelap

Sirih gading dapat mengalami penurunan pertumbuhan jika ditempatkan di tempat yang tidak gelap.

Sirih gading akan kehilangan variegasi daunnya jika ditempatkan di ruang atau sudut yang gelap. Akibatnya, kesehatan dan pertumbuhan tanaman akan terganggu.

4. Menghindari terkena sinar matahari langsung

Untuk sebagian tanaman semi epfit, terkena sinar matahari secara langsung tentu akan membuatnya menjadi gosong.

Meskipun tanaman ini membutuhkan cahaya terang, ia tidak dapat menahan sinar matahari terlalu lama.

BACA JUGA:Tips Merawat Tanaman Janda Bolong yang Benar, Cocok Untuk Pemula

Untuk menghindari masalah ini, Anda dapat meletakkan tanaman ini dekat jendela sehingga ia dapat menikmati cahaya matahari tetapi tidak secara langsung.

Selain itu, Anda harus memastikan bahwa cahaya yang diterima tanaman tidak terlalu banyak, karena jika daun sirih gading terkena sinar matahari, mereka dapat menjadi pucat dan terbakar.

5. Rutin disiram

Sirih gading memerlukan air, tetapi hanya dalam jumlah yang tepat. Jika terlalu banyak air masuk ke dalam tanaman, daunnya akan lemas, layu, dan bahkan menjadi kuning.

Hal ini disebabkan oleh fakta bahwa tanaman ini rentan terhadap akar busuk jika dibiarkan terlalu lama di tanah yang tergenang air.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: