Cara Menanam Janda Bolong yang Mudah dan Murah, Yuk Coba untuk Mempercantik Rumah

Cara Menanam Janda Bolong yang Mudah dan Murah, Yuk Coba untuk Mempercantik Rumah

Cara menanam tanaman hias janda bolong yang mudah dipraktekan di rumah.-Istimewa-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Janda bolong merupakan jenis tanaman hias dengan nama latin monstera adansonii yang kini sangat populer.

Janda bolong bukan tanaman hias asli dari Indonesia, karena berasal dari hutan tropis di Amerika Tengah dan Amerika Selatan.

Meski berasal dari luar negeri, tetapi tanaman hias ini berhasil dibudidayakan dan dikembangbiakan di Indonesia.

Bahkan saat masa pandemi covid-19 mencapai puncak popularitas, sehingga banyak dicari untuk dijadikan dekorasi di rumah.

BACA JUGA:Tips Cara Merawat Janda Bolong Agar Daun Tidak Kuning, Mudah untuk Dipraktekan

Monstera sudah dikenal di dunia botani sejak awal abad ke-20 dan pertama kali dideskripsikan oleh ahli botani Prancis, Charles Plumier.

Jenis monstera tumbuh dengan baik di area dengan kelembapan tinggi dan dapat berkembang jika ditempatkan di ruang tertutup.

Untuk anda yang ingin memiliki tanaman janda bolong, berikut beberapa cara menanam yang mudah:

1. Menanam Cara Hidroponik

Cara pertama yang bisa Sobat Mediatani pilih untuk menanam jenis tanaman janda bolongadalah dengan cara hidroponik.

BACA JUGA:Ada 17 Hal Dianggap Tabu di Kampung Terunik di Kabupaten Kuningan, Berbahaya Jika Dilanggar

Hampir sama dengan menanam tanaman lainnya, perlu disiapkan beberapa hal sebagai berikut:

a. Memilih Media yang Tepat

Hidroponik sering digunakan untuk menanam janda bolong ini. Dalam hidroponik, tanaman ditanam tanpa menggunakan tanah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: