Mengenal 5 Ciri-Ciri Kucing Depresi dan Cara Mengatasinya, Pemilik Kucing Wajib Peka dan Tau!

ciri-ciri kucing depresi dan cara mengatasinya-putu dewi via pinterest-radarkuningan.com
BACA JUGA:Kenali 4 Penyebab Kucing Menjadi Depresi, Apakah Kucingmu Termasuk? Yuk Simak
BACA JUGA:Tersembunyi dan Misterius! Ini 5 Cara Mengetahui Kucing Sayang Kepada Kita atau Tidak
Selain mengenal ciri-ciri kucing depresi ada cara praktis untuk mengatasi kucing yang sedang depresi.
Berikut 3 Cara Mengatasi Kucing Yang Sedang Depresi
1.Berikan Kucing Teman Baru
mungkin saja kucing Anda yang depresi membutuhkan teman berbulunya sendiri untuk menghiburnya, terutama jika dia adalah satu-satunya hewan peliharaan di rumah.
Jika bisa, pertimbangkan untuk menambahkan kucing atau anjing baru ke keluarga Anda.
2.Beri Kucing Catnip
Catnip dapat meningkatkan mood kucing sekaligus mengurangi stres dan kecemasan. Anda bisa memberi mereka mainan catnip , atau menaburkan catnip di tiang garukannya—atau bahkan di lantai.
3.Seringlah Bermain Dengan Kucing
Kucing dalam ruangan sangat rentan terhadap kebosanan karena mereka tidak mempunyai kesempatan untuk melenturkan otot alami berburu mereka. Buat mereka tetap terhibur dengan bermain.
Sekian artikel mengenai ciri-ciri kucing depresi dan cara mengatasinya semoga artikel ini dapat membantu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: