Inilah 3 Tips Meninggalkan Kucing 2 Hari, Jangan Sampai Telantarkan Kucing Kesayangan Kamu!

Inilah 3 Tips Meninggalkan Kucing 2 Hari, Jangan Sampai Telantarkan Kucing Kesayangan Kamu!

Inilah 3 tips meninggalkan kucing 2 hari, yaitu:1.Menitipkan Kucing Ke Orang yang Dipercayai 2. Menitipkan ke Shelter Kucing 3.Menyewa Orang Untuk Menjaga Kucing.-rover.com-radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM- Jika anda ingin meninggalkan kucing jangan sampai kucing menjadi terlantar, sehingga membuat anda berdosa jika dibiarkan kucing kelaparan sendirian di rumah.

Oleh karena itu, artikel ini akan memberikan tips meninggalkan kucing selama 2 hari yang dapat dilakukan, dan membuat kucing merasa nyaman. Kucing merupakan hewan yang sangat menyukai kasih sayang yang membuat kucing memiliki sikap lembut.

Biasanya kucing mendapatkan kasih sayang dengan cara diberi makan, bermain dengan majikan, jalan-jalan dengan majikan, dielus dan dimanja. Beragam cara memberi kasih sayang kepada majikan sehingga membuat kucing merasa disayangi dan dipedulikan oleh majikannya.

Dengan begitu, untuk meninggalkan kucing selama dua hari jangan sampai kasih sayang tersebut hilang yang akan membuat kucing merasa terasingkan dan kebingungan karena ditinggal dan ditelantarkan tanpa diperlakukan seperti biasanya.

BACA JUGA:Dulu Kuningan Disebut dengan Nama Kejene, Ada Peternakan Kuda di Purwawinangun, Dirintis Syeh Maulana Akbar

BACA JUGA:Kemana Biasanya Kucing Pergi Saat Kabur dari Rumah? Apakah Bisa Pulang Kembali? Yuk Simak Jawabannya Di Sini!

Inilah 3 Tips Meninggalkan Kucing 2 Hari

Meninggalkan kucing selama 2 hari memang terasa berat apalagi jika dilakukan karena alasan pekerjaan ataupun melakukan karena hal penting lainnya. Sehingga kucing akan terpaksa berpisah dengan majikannya.

Untuk anda jangan sampai menelantarkan kucing dirumah sendirian, tidak diberi makan dan membuat kucing merasakan tersiksa selama 2 hari. Dengan begitu kucing akan sangat sedih dan bisa membuat kucing mati mendadak loh.

Oleh karena itu, terdapat 3 tips meninggalkan kucing selama 2 hari yang dapat dilakukan sehingga kucing tidak merasakan kebingungan dan merasa ditelantarkan, berikut ini cara yang dapat anda lakukan yaitu:

1.Menitipkan Kucing Ke Orang yang Dipercayai

Hal pertama adalah menitipkan kepada orang yang mungkin anda percaya, karena merawat kucing tentu bukan hal yang mudah.

Oleh karena itu, pastikan orang yang dititipkan kucing memahami tentang kucing yang membuat kucing merasa nyaman didekatnya.

Dengan menitipkan kepada orang yang dipercaya perasaan anda pun akan menjadi lebih tenang, sehingga urusan anda pun dapat terselesaikan dengan baik.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: