6 Kesalahan dalam Merawat Tanaman Janda Bolong, Ternyata Ini Lho yang Menyebabkan Daun Janda Bolong Menguning!

6 Kesalahan dalam Merawat Tanaman Janda Bolong, Ternyata Ini Lho yang Menyebabkan Daun Janda Bolong Menguning!

6 Kesalahan dalam Merawat Tanaman Janda Bolong, Bikin Daunnya Menguning-Kompas.com-Radarkuningan.com

RADARKUNINGAN.COM - Janda bolong atau dikenal dengan monstera adansonii merupakan salah satu tanaman hias yang memiliki visual cantik dan estetik.

Tanaman janda bolong ini memiliki sisi keunikan berupa daunnya yang berlubang dengan warnanya yang memikat dan menarik. 

Janda bolong termasuk dalam jenis tanaman yang mudah dirawat. Namun, bukan berarti tidak mengalami masalah. 

Daun janda bolong yang cantik, seringkali menimbulkan masalah yang banyak ditemui pada jenis tanaman ini. Diantaranya adalah daun menguning, daun keriting, layu, bahkan bisa hingga mati.

BACA JUGA:3 Penyebab Bercak Kuning pada Daun Janda Bolong, Beserta Cara Tepat Mengatasinya Mengatasinya!

Adanya masalah pada daun janda bolong ini menunjukkan adanya kesalahan dalam merawat janda bolong. kesalahan merawat janda bolong bisa merusak warna daunnya yang cantik. 

Oleh karena itu kamu perlu beberapa mengetahui kesalahan merawat janda bolong, agar bisa lebih memperhatikan dan memperbaiki tanaman janda bolong kesayangan anda.

Berikut ini beberapa kesalahan merawat tanaman janda bolong yang menyebabkan daunnya menguning, diantaranya:

1. Terlalu banyak menyiram atau menyiram secara berlebihan

BACA JUGA:Murah Meriah! Ini Dia Rekomendasi Destinasi Wisata di Kuningan yang Wajib Kamu Kunjungi Saat Liburan!

Anda perlu menempatkan tanaman janda bolong pada ruangan yang cukup sinar matahari serta mengurangi kadar udara karena tanaman janda bolong sendiri sebenarnya tidak harus banyak disiram.

Sebab, 80% kasus daun menguning disebabkan karena penyiraman yang berlebihan, terlalu dingin, atau kombinasi keduanya.

2. Kurangnya Cahaya Matahari

Jika Anda melihat bagian daun yang kuning atau lay berada di bagian yang tidak terkena sumber cahaya, maka kemungkinan besar penyebab kuningnya daun adalah karena kurangnya intensitas cahaya yang dibutuhkan tanaman.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: