No. 4 Tembus 100 Juta! Ini 4 Ras Kucing Paling Mahal di Dunia, yang Hanya Dipelihara para Sultan

No. 4 Tembus 100 Juta! Ini 4 Ras Kucing Paling Mahal di Dunia, yang Hanya Dipelihara para Sultan

No. 4 Tembus 100 Juta! Ini 4 Ras Kucing Termahal di Dunia, yang Hanya Dipelihara para Sultan-photo by purina-radarkuningan.com

Oleh karena itu, kucing ini juga seringkali dianggap sebagai salah satu ras kucing yang paling mudah dilatih.

Kucing Mesir Mau dianggap sebagai ras langka, sehingga pembelian mereka dapat cukup mahal. Mulai dari $900 hingga $1600, atau sekitar Rp. 14 juta hingga 24 jutaan.

2. Kucing Hutan Siberia/Siberian Forest Cat

Ras kucing paling mahal di dunia selanjutnya, adlaah Kucing Hutan Siberia, yang dikenal karena badannya yang besar dan bulunya yang semi panjang.

BACA JUGA:3 Merk Makanan Kucing Murah Untuk Anabul Kesayangan dengan Kandungan Berkualitas, Cocok untuk Kesehatan Anabul

BACA JUGA:Minim Perawatan, Inilah 6 Ras Kucing Berbulu Pendek Cocok Jadi Teman Setia di Rumah, Ramah dan Penyayang Lho!

Mereka juga memiliki bulu tebal, lembut, dan memiliki beragam warna yang unik, termasuk hitam, putih, merah, dan tabi.

Selain itu, kucing ini juga memiliki mata yang besar dan ekspresif, serta tubuh yang kuat dan juga sangat berotot.

Kucing yang dikenal karena kepribadian ramah dan penuh kasih ini, memiliki harga senilai Rp. 8 juta hingga 45 jutaan.

3.  Kucing Scottish Fold

Berikutnya, ada Kucing Scottish Fold dimana kucing ini termasuk ras kucing yang dikenal paling berbulu dan memiliki harga yang mahal.

BACA JUGA:Mengenal 7 Aroma Yang Tidak Disukai Kucing, Cocok Untuk Mengusir Kucing Liar Yang Suka Datang Ke Teras Rumah

BACA JUGA:7 Tanaman Hias Yang di Benci Kucing, Ternyata Karena Baunya!

Bagaimana tidak? Hal ini disebabkan karena kucing ini memiliki ciri khas yang tidak dimiliki ras lain pada umumnya.

Yaitu telinga lipat unik mereka, yang memberi mereka penampilan "seperti burung hantu" yang khas dengan kepala bundarnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: